Upaya Pencegahan Korupsi Berbasis Kearifan Lokal

WebAdmin
By -
0
Upaya pencegahan korupsi sama pentingnya dengan upaya penindakan. Bahkan apabila upaya pencegahan korupsi berhasil dilakukan sedemikian rupa, maka keberhasilan itu akan mengurangi beban upaya penindakan. Meskipun demikian, upaya pencegahan korupsi memerlukan satu atau beberapa model pencegahan. Artinya upaya pencegahan korupsi adakalanya tidak bisa dilakukan dalam bentuk model-model yang umum.

Posting Komentar

0Komentar

Posting Komentar (0)